Panduan Inovasi JAMBU BIGI

JAMBU BIGI (Menjaga Kesehatan Ibu Selama Masa Kehamilan Menemukan dan Menangani Risiko Tinggi Kehamilan)

Komitmen bersama dilakukan untuk mendukung pelaksanaan kegiatan inovasi JAMBU BIGI, lintas Program mendukung terlaksananya kegiatan inovasi, dan Melakukan koordinasi lintas sektor dengan melakukan komitmen. Komitmen ini Dihadirioleh Kepala Desa, Aparat desa, BPD, RT dan Kader Kesehatan.

Kader menemukan ibu hamil baru di desa, melaporkan ke bidan, dan kemudian dilakukan skrining faktor risti oleh bidan dankader kesehatan, dilakukan kunjungan rumah, duduk bersama dengan ibu hamil, suami/pengambil keutusan dan keluarga untukbersama-sama melakukan deteksi risiko tinggi kepada ibu hamil. Setelah dilakuan skrinning kemudian ibu hamilyangmengalami risti dalam kehamilannya di input dalam google form Dedikasi Bersama (instrumen google form, wa grub, kartuskrining poedji rochjati, skrining preeklamsia).

Untuk panduan inovasi JAMBU BIGI dapat Anda lihat di sini

atau juga biasa Anda download pada lampiran di bawah ini.

Detail Artikel

ID Artikel:
38
Rating :

Related articles